Mengajarkan Anak Cerdas Finansial #Day10

Penanaman materi hari ini melalui buku. Sebelum tidur, kita kaca buku ''Halo Balita; Aku Belajar Menabung". Ceritanya tentang Saliha yang mau beli buku baru, tapi perlu nabung dulu. Sayangnya Saliha keterusan jajan jadi jarang nabung. Setelah diingetin Bundanya, akhirnya nabung lagi deh dan jadi kebeli bukunya.

"Asiyah kalo punya uang banyak mau beli apa?"

*berpikir sejenak*

"Mau beli jus!!"

Hihihi..

Barakallahu fiik..

*Dede maryam masi bapil, hiks, semoga cepat sembuh, mohon doanya ^^

#KuliahBunSayIIP
#Tantangan10Hari
#Level8
#RejekiItuPastiKemuliaanHarusDicari
#CerdasFinansial

Comments

Popular posts from this blog

Persiapan IELTS Tanpa Preparation Class

Jalan-jalan Turki day 1: Ephesus!

Jalan-jalan Turki day 2: Pamukkale!